Konten Edukasi sebagai Media Pemasaran dalam Meningkatkan Literasi Konsumen di Era Digital
DOI:
https://doi.org/10.55606/inovasi.v4i2.4036Kata Kunci:
literasi, konten pendidikan, alat pemasaran, strategi pemasaranAbstrak
Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji peran konten edukasi sebagai alat pemasaran dalam meningkatkan literasi konsumen melalui konten edukasi, dengan fokus studi kasus pada berbagai sektor usaha di Indonesia. Metode yang digunakan adalah studi kualitatif dengan pendekatan analisis konten terhadap berbagai contoh iklan literasi yang diterapkan oleh perusahaan di sektor keuangan, teknologi, ritel, dan otomotif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa konten edukasi yang disajikan secara informatif dan relevan mampu meningkatkan pemahaman konsumen terhadap produk dan layanan, sehingga mendorong keterlibatan yang lebih aktif dan keputusan pembelian yang lebih tepat. Khususnya, sektor keuangan dan teknologi telah mengimplementasikan strategi literasi yang efektif melalui berbagai media digital seperti webinar, video tutorial, dan modul pembelajaran online. Namun, sektor ritel dan otomotif masih menunjukkan keterbatasan dalam penggunaan konten edukasi sebagai alat pemasaran. Kesimpulan penelitian menegaskan bahwa literasi sebagai alat pemasaran tidak hanya meningkatkan brand awareness dan loyalitas konsumen, tetapi juga membangun kepercayaan yang berkelanjutan. Oleh karena itu, pengembangan konten edukasi yang kreatif dan interaktif sangat direkomendasikan untuk memperkuat keterlibatan konsumen di masa depan. Penelitian ini memberikan kontribusi penting bagi pengembangan strategi pemasaran berbasis literasi di Indonesia, sekaligus membuka peluang bagi perusahaan untuk memanfaatkan literasi sebagai keunggulan kompetitif dalam menghadapi dinamika pasar yang semakin kompleks dan digital.
Referensi
Alamsyah, I. L., Aulya, N., & Satriya, S. H. (2024). Transformasi Media Dan Dinamika Komunikasi Dalam Era Digital: Tantangan Dan Peluang Ilmu Komunikasi. Jurnal Ilmiah Research Student, 1(3), 168–181.
Andreevna, D. S. (2024). Development Of Marketing Recommendations For The Advancement Of The Virtual Assistant" Eva" As A Digital Ambassador Of Megafon Company.
Angellia, F., Hidayat, S., Cahya, W., Rifiyanti, H., Prasetya, Y., Fauzi, A., & Machfuudztry, S. (2023). Bimbingan Teknis Pengelolaan Konten Pemasaran Digital Pada Lembaga Bimbingan Belajar Ahe Tanah Baru. Jurnal Pengabdian Teratai, 4(2), 189–194.
Arslan, I. K. (2020). The Importance Of Creating Customer Loyalty In Achieving Sustainable Competitive Advantage. Eurasian Journal Of Business And Management, 8(1), 11–20.
Bowden, J., & Mirzaei, A. (2021). Consumer Engagement Within Retail Communication Channels: An Examination Of Online Brand Communities And Digital Content Marketing Initiatives. European Journal Of Marketing, 55(5), 1411–1439.
Chatterjee, S. (2019). Explaining Customer Ratings And Recommendations By Combining Qualitative And Quantitative User Generated Contents. Decision Support Systems, 119, 14–22.
Dame Adjin-Tettey, T. (2022). Combating Fake News, Disinformation, And Misinformation: Experimental Evidence For Media Literacy Education. Cogent Arts & Humanities, 9(1), 2037229.
Diniati, A., Sutarjo, M. A. S., & Primasari, I. (2023). Pemanfaatan Media Sosial Sebagai Alat Pemasaran Digital Bagi Pelaku Umkm Kabupaten Sumedang. Jurnal Altifani Penelitian Dan Pengabdian Kepada Masyarakat, 3(4), 553–561.
El-Desouky, D. F. (2020). Visual Storytelling In Advertising: A Study Of Visual Storytelling As A Marketing Approach For Creating Effective Ads. International Journal Of Humanities Social Sciences And Education (Ijhsse), 7(10), 118–127.
Fiiwe, J., Egele, A., Ozo, J., & Obasiabara, B. (2023). Customer Relationship Management And Customers Repeat Purchase Behavior In Nigeria. Scholars Journal Of Economics, Business And Management, 1, 19–28.
Guan, J., Lau, Y., Yang, H., & Ren, L. (2022). To Buy Or Not To Buy: How Young Consumers Approach New Smart Products In The Social Media Context. Young Consumers, 23(1), 90–111.
Istiqomah, N. H. (2023). Transformasi Pemasaran Tradisional Ke E-Marketing: Tinjauan Literatur Tentang Dampak Penggunaan Teknologi Digital Terhadap Daya Saing Pemasaran Bisnis. Jurnal Ekonomi Syariah Darussalam, 4(2), 72–87.
Lu, C.-C., Wu, L., & Hsiao, W.-H. (2019). Developing Customer Product Loyalty Through Mobile Advertising: Affective And Cognitive Perspectives. International Journal Of Information Management, 47, 101–111.
Pamungkas, D., & Zebua, W. D. A. (2025). Pengaruh Pesan Kampanye# Mandirinzeoperational2030 Di Instagram Terhadap Citra Perusahaan Bank Mandiri Mandiri. Saber: Jurnal Teknik Informatika, Sains Dan Ilmu Komunikasi, 3(2), 117–129.
Purwanto, N. (2021). Dinamika Fashion Oriented Impulse Buying.
Zhang, J., & Du, M. (2020). Utilization And Effectiveness Of Social Media Message Strategy: How B2b Brands Differ From B2c Brands.
Journal Of Business & Industrial Marketing, 35(4), 721–740.
Unduhan
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2025 Jurnal Sosial Humaniora dan Pendidikan

Artikel ini berlisensiCreative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.