Peran Kewirausahaan Dalam Memicu Pertumbuhan UMKM Melalui E-Commerce Pada Usaha Coffe Shop
DOI:
https://doi.org/10.51903/jupea.v5i1.4917Keywords:
E-commerce, UMKM, KewirausahaanAbstract
Dengan mendorong pertumbuhan UMKM melalui platform e-commerce, kewirausahaan berperan penting dalam meningkatkan ekonomi lokal dan memungkinkan para wirausaha mencapai kemandirian finansial. Melalui kewirausahaan, UMKM diajarkan untuk memanfaatkan data yang diperoleh dari platform e-commerce guna membuat keputusan yang lebih cerdas. Penelitian ini bertujuan untuk menggali peran kewirausahaan e-commerce dalam pengembangan usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) di Desa Bojong Kalapa. Aspek ini menjadi landasan bagi pertanyaan wawancara yang dirancang untuk menjelaskan peran kewirausahaan e-commerce dalam pengembangan UMKM di desa tersebut.
Dalam penelitian ini, kami menggunakan metode studi kasus kualitatif. Data dikumpulkan melalui wawancara semi-terstruktur dan observasi langsung terhadap subjek. Analisis data dilakukan dengan teknik kualitatif eksplanatori, yang mencakup interpretasi hasil dari wawancara dan observasi. Temuan penelitian menunjukkan bahwa peran kewirausahaan dan e-commerce dalam mendukung pengembangan UMKM memiliki karakteristik yang menonjol dalam dunia perdagangan. Keduanya memiliki pengaruh yang signifikan terhadap perkembangan usaha mikro, kecil, dan menengah.
References
Harmayani et al. (2020), Pengertian E-commerce.
https://www.hestanto.web.id/kewirausahaan/ , Peran Kewirausahaan menurut para ahli https://www.panda.id/e-commerce-desa/, Peran E-commerce di desa Retnaning,
https://jurnalistiqomah.org/index.php/jemb/article/view/818
Disa, S. (2011). E-Commerce Sebagai Solusi Pemasaran Bagi Usaha Mikro Kecil Dan Menengah (UMKM). Inspiration: Jurnal Teknologi Informasi dan Komunikasi, 1(2).
Rizwan aryadi, siti Hajati Hoesin (2022), Kewirausahaan & UMKM sebagai salah
Tambunan, Tulus. (2012). Usaha Mikro Kecil dan Menengah di Indonesia: Isu-Isu Penting. Jakarta : LP3ES.
Fahmi, Irham. (2014). Kewirausahaan Teori, Kasus, dan Solusi. Bandung : Alfabeta
Winarno. (2011). Pengembangan Sikap Entreprenuership dan Intraprenuership. Jakarta : PT. Indeks.
Yusuf, Muhammad, dan Noor Ifada. (2015). E-Commerce : Konsep dan Teknologi. Malang : Media Nusa Creative.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2025 Jurnal Publikasi Ekonomi dan Akuntansi

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.